LEBAH HUTAN APIS DORSATA |
Ciri ciri lebah hutan apis dorsata ini bertubuh besa mungkin +- 3x apis melifera. Perutnya dominan berwarna kuning, dan ada hitam. Melihat ukuranya yang besar, dapat kita simpulkan kalau lebah hutan ini mampu terbang mencari madu lebih jauh dari jenis lebah ternak.
Cara mengunduh atau memanen lebah hutan apis dorsata,meski saya pernah menjumpai dan menyentuh lebah ini, tapi saya belum pernah memanennya. Tapi bila sobat menemukan lebah ini di hutan, trik ini bisa di coba.
apiis dorsata |
Untuk pulau jawa, Sekarang populasi jenis lebah madu ini sudah minim. Yang masih sedikit eksis mungkin hutan jawa barat (ada temen yg berburu lebah ini skitar gunung di majalengka) di sebut tawon odeng, mungkin lebah inii juga yang di sebut tawon gung oleh sebagian orang.
Di jawa timur denger2 dari temen juga masih ada lebah hutan apis dorsata di sekitar hutan malang. Saya sendiri pernah menjumpai lebah ini di dahan pohon Pulai (alstonia) di Purwodadi Grobogan jawa tengah. selang beberapa bulan, seorang warga yang sedang mencari pakan kambing menemukan lebah ini dan di panggilkan pawang lebah kampung untuk di unduh. Di Purwodadi grobogan, lebah ini di sebut Tawon Bawak.
Apakah di daerah sahabat rimba masih ada tawon bawak atau lebah hutan apis Dorsata? gambar itu adalah kiiriman temen saya yang seorang pemburu lebah hutan apis dorsata. saya sedang pesen madu lebah hutan ini, kalau ada yang ingin membeli madu lebah hutan ini, silahkan pesan. kalau pas stok ada akan saya jual juga, walaupun sementara untuk koleksii dan konsumsi pribadi hehe...
0 comments:
Post a Comment